Laman

Sabtu, 28 Oktober 2017

Masjid Al Ikhlas Jetayu Pekalongan

Masjid Al-Ikhlas Jetayu Pekalongan

Masjid Al-Ikhlas merupakan masjid terbesar dan termegah di kota Pekalongan bagian utara. Masjid ini berada di Kawasan Lapangan Jetayu, Panjang Wetan, Pekalongan Utara, Kota Pekalongan, Jawa Tengah 51141.

Masjid Al-Ikhlas Pekalongan
Kawasan Lapangan Jetayu, Panjang Wetan
Pekalongan Utara, Kota Pekalongan
Jawa Tengah 51141


.
Masjid Al-Ikhlas terletak pada jalur yang strategis karena berada di jalan transportasi utama Pekalongan, diapit oleh SMK Negeri 2 Pekalongan atau STM Pembangunan dan beberapa sarana vital yang lainnya. Sehingga pada siang hari lalu lintas di sini sangat padat. .
.
Masjid Al-Ikhlas ini baru direnovasi beberapa tahun yang lalu mengingat kondisi fisik masjid sangat tidak memadai dan menampung jumlah jama'ah yang semakin banyak. Masjid ini sudah berdiri dengan 2 lantai dan terlihat megah.  

------------------------------------------------------------------
Follow & Like akun Instagram kami di @masjidinfo
🌎 gudang informasi masjid di Nusantara dan mancanegara.
🌎 informasi dunia Islam.
------------------------------------------------------------------

Baca Juga


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

hindari komentar yang berbau SARA